Fatipa UNISRI Selenggarakan Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat [SEMARAK ABDIMAS 1]

[CALL FOR PAPER]

Fakultas Teknologi dan Industri Pangan Universitas Slamet Riyadi menyelenggarakan Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat [SEMARAK ABDIMAS] dengan Tema “Hilirisasi IPTEKS dalam Mendukung Keberhasilan SDGs”. Acara seminar akan dilaksanakan pada Sabtu, 15 Juli 2023 pukul 08.00 WIB. Acara akan dilaksanakan secara daring Via Zoom dengan pembicara Dr. Sofyan Sjaf S.Pt., M.Si (LPPM IPB), Dyah Setyawati D., SE., M.Sc., P.hD (Dosen IPIEF UMY, Peneliti MET MTCC UMY), Ir. Sri Wardhani p., MT ( Kepala Bappeda Kota Surakarta).

Untuk biaya kegiatan, bagi Pemakalah sebesar Rp 300.000,00 dan untuk Peserta sebesar Rp 100.000,00 (biaya sudah termasuk prosiding berISSN atau publikasi jurnal). Bagi pemakalah, tanggal-tanggal penting dapat dilihat di poster yang tertera di atas.

Untuk informasi dan pendaftaran silakan klik pada link di bawah ini:

Informasi dan pendaftaran :
pangan.unisri.ac.id
Link pendaftaran :
bit.ly/SEMARAKABDIMAS
Template Artikel:

Full paper dapat dikirim ke email:

semarakabdimas@gmail.com

Contact Person:
082113499036 (Irvi)
085647480535 (Vivi)